EFISIENSI PAKAN AYAM KAMPUNG SUPER PADA RASIO ENERGI/ PROTEIN PAKAN DAN KEPADATAN KANDANG YANG BERBEDA
Amalia Pramesela - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2018
JURUSAN PETERNAKAN : PROGRAM STUDI MANAJEMEN BISNIS UNGGAS
Efisiensi Pakan Ayam Kampung Super Pada Rasio Energi/Protein Dan Kepadatan Kandang Berbeda
Amalia Pramesela
Program Studi Manajemen Bisnis Unggas
Jurusan Peternakan
ABSTRAK
Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh rasio energi/protein dan tingkat kepadatan kandang ayam kampung super terhadap efisiensi pakan. Materi yang digunakan dalam penelitian ini adalah Ayam Kampung Super unsex sejumlah 342 ekor dengan bobot badan awal rerata 125 gram. Penelitian ini menggunakan rancangan percobaan Rancangan Acak Lengkap (RAL) pola faktorial dengan enam perlakuan dan tiga ulangan. Perlakuan pertama yang digunakan adalah rasio energi/protein R1 2900 kkal/kg / 18% dan R2 3100 kkal/kg / 20%. Perlakuan kedua adalah perbedaan kepadatan kandang 16 ekor/m2, 19 ekor/m2, dan 22 ekor/m2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rasio energi/protein dan kepadatan kandang berbeda sangat nyata (P<0,01) terhadap konsumsi pakan dan konversi pakan, namun secara mandiri rasio energi/protein tidak berbeda nyata (P>0,05) terhadap konversi pakan. Rasio energi/protein dan kepadatan kandang terjadi interaksi (P<0,05) terhadap pertambahan bobot badan. Rasio energi/protein dan kepadatan kandang yang terbaik pada ayam kampung super adalah 2900 kkal/kg / 18% dan kepadatan 22 ekor/m2.
Kata kunci : Efisiensi Pakan, Ayam Kampung Super, Rasio Energi/Protein, Kepadatan Kandang
The Feed Efficiency of Cross Native Chickens on Feed Energy / Protein Balance and Cage Densities Amalia Pramesela Study Program Poultry of Business Management Department Animal Husbandry ABSTRACT This research was to determine the effect of feed energy / protein balance and cage densities of the cross native chicken on feed efficiency. The material used was 342 cross native chicken unsex with an average the body weight 125 grams. This research used a factorial completely randomized design (CRD) with six treatments and three replications. The first treatment used was the energy / protein balance R1 2900 Kkal / kg / 18% and R2 3100 Kkal / kg / 20%. The second treatment was the difference in cage densities 16 birds / m2, 19 birds / m2, and 22 birds/ m2. The results showed that the energy / protein balance and cage densities were very significant (P <0.01) to feed consumption, feed conversion, but independent was not significant different (P> 0.05) on feed conversion. Energy / protein balance and cage densities occur interaction (P <0.05) on body weight gain. The best energy / protein balance and cage densities in cross native chickens is 2900 Kkal / kg / 18% and cage densities of 22 birds/ m2. Keywords: Feed efficiency, Cross Native Chicken, Energy / Protein Balance, Cage Densities.
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
Amalia Pramesela |
Pengarang |
Amalia Pramesela - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
MANAJEMEN BISNIS UNGGAS
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDI MANAJEMEN BISNIS UNGGAS |
Tahun Terbit |
2018 |
Tempat Terbit |
JURUSAN PETERNAKAN |
Deskripsi Fisik |
20 Cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
Amalia Pramesela. (2018).
EFISIENSI PAKAN AYAM KAMPUNG SUPER PADA RASIO ENERGI/ PROTEIN PAKAN DAN KEPADATAN KANDANG YANG BERBEDA(Publish).JURUSAN PETERNAKAN:PROGRAM STUDI MANAJEMEN BISNIS UNGGAS
Amalia Pramesela.
EFISIENSI PAKAN AYAM KAMPUNG SUPER PADA RASIO ENERGI/ PROTEIN PAKAN DAN KEPADATAN KANDANG YANG BERBEDA(Publish).JURUSAN PETERNAKAN:PROGRAM STUDI MANAJEMEN BISNIS UNGGAS,2018.Text
Amalia Pramesela.
EFISIENSI PAKAN AYAM KAMPUNG SUPER PADA RASIO ENERGI/ PROTEIN PAKAN DAN KEPADATAN KANDANG YANG BERBEDA(Publish).JURUSAN PETERNAKAN:PROGRAM STUDI MANAJEMEN BISNIS UNGGAS,2018.Text
Amalia Pramesela.
EFISIENSI PAKAN AYAM KAMPUNG SUPER PADA RASIO ENERGI/ PROTEIN PAKAN DAN KEPADATAN KANDANG YANG BERBEDA(Publish).JURUSAN PETERNAKAN:PROGRAM STUDI MANAJEMEN BISNIS UNGGAS,2018.Text