Sistem Pendukung Keputusan Kenaikan Jabatan di Puskesmas Jombang Jember Dengan Metode Profile Matching
Dera Rof’ul Chasanah - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2018
TEKNOLOGI INFORMASI : MANAJEMEN INFORMATIKA
Sistem Pendukung Keputusan Kenaikan Jabatan di Puskesmas Jombang Jember Dengan Metode Profile Matching
Pembimbing (2 orang)
Dera Rof’ul Chasanah
Program Studi Manajemen Informatika
Jurusan Teknologi Infomasi
ABSTRAK
Sistem Pendukung Keputusan adalah sebuah sstem berbasis komputer yang membantu dalam proses pengambilan keputusan. Sistem Pendukung Keputusan dirancang untuk mendukung seluruh tahapan pengambilan keputusan mulai dari mengidentifikasi masalah,memilih data yang relevan, menentukan pendekatan yang digunakan dalam proses pengambilan keputusan samapi mengevaluasi pemilihan alternatif.
Puskesmas Jombang Jemebr merupaka salah satu puskesmas yang membutuhka sistem pendukung keputusan dalam kenaiakn jabatan pegawai atau karyawan. Dikarenakan puskesmas jombang jember masih menggunakan teknik manual untuk menentukan karyawan yang pantas atau tidak untuk menduduki jabatan yang dibutuhkan. Oleh karena itu dalam sistem ini menggunakan metode profile matching. Metode Profile Matching yaitu proses membandingkan antara kompetensi individu ke dalam kompetensinya (disebut juga Gap), semakin kecil Gap yang dihasilkan maka bobot nilainya semakin besar, yang berarti memiliki peluang lebih besar untuk karyawan menempati posisi tersebut. Tujuan dari sistem ini adalah membantu mendukung suatu keputusan untuk memilih seorang karyawan yang panats untuk menduduki jabatan yang sedang dibutuhkan.
Kata Kunci :Sistem Pendukung Keputusan, Kenaikan Jabatan, Profile
Matching, Waterfall
Sistem Pendukung Keputusan Kenaikan Jabatan di Puskesmas Jombang Jember Dengan Metode Profile Matching (Supporting Decision Support System in Jombang Jember Health Center with Profile Matching Method)
Dera Rof'ul Chasanah
Information Management Study Program
Information Technology Department
ABSTRACT
Decision Support System is a computer-based system that assists in the decision making process. Decision Support Systems are designed to support all stages of decision making starting from identifying problems, selecting relevant data, determining the approach used in the decision making process to evaluating alternative choices.
Jombang Health Center is one of the health centers that need a decision support system in relation to employee or employee positions. Because Puskesmas Jombang Jember still uses manual techniques to determine which employees are suitable or not to occupy the required positions. Therefore, in this system uses the profile matching method. Profile Matching method is the process of comparing between individual competencies into their competencies (also called Gap), the smaller the resulting Gap the greater the weight of the value, which means having a greater chance for employees to occupy that position. The purpose of this system is to help support a decision to choose a qualified employee to occupy the position that is needed.
Keywords: Decision Support System, Position Increase, Profile
Matching, Waterfall
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
Dera Rof’ul Chasanah |
Pengarang |
Dera Rof’ul Chasanah - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
MANAJEMEN INFORMATIKA
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
MANAJEMEN INFORMATIKA |
Tahun Terbit |
2018 |
Tempat Terbit |
TEKNOLOGI INFORMASI |
Deskripsi Fisik |
20 Cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
Dera Rof’ul Chasanah. (2018).
Sistem Pendukung Keputusan Kenaikan Jabatan di Puskesmas Jombang Jember Dengan Metode Profile Matching(Publish).TEKNOLOGI INFORMASI:MANAJEMEN INFORMATIKA
Dera Rof’ul Chasanah.
Sistem Pendukung Keputusan Kenaikan Jabatan di Puskesmas Jombang Jember Dengan Metode Profile Matching(Publish).TEKNOLOGI INFORMASI:MANAJEMEN INFORMATIKA,2018.Text
Dera Rof’ul Chasanah.
Sistem Pendukung Keputusan Kenaikan Jabatan di Puskesmas Jombang Jember Dengan Metode Profile Matching(Publish).TEKNOLOGI INFORMASI:MANAJEMEN INFORMATIKA,2018.Text
Dera Rof’ul Chasanah.
Sistem Pendukung Keputusan Kenaikan Jabatan di Puskesmas Jombang Jember Dengan Metode Profile Matching(Publish).TEKNOLOGI INFORMASI:MANAJEMEN INFORMATIKA,2018.Text