Detail Cantuman

PERBEDAANTINGKAT ASUPAN ZAT GIZI, BERAT BADAN LAHIR DAN PANJANG BADAN LAHIR PADA BALITASTUNTINGDAN NON STUNTING (STUDI KASUS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ARJASA KABUPATEN JEMBER)

PERBEDAANTINGKAT ASUPAN ZAT GIZI, BERAT BADAN LAHIR DAN PANJANG BADAN LAHIR PADA BALITASTUNTINGDAN NON STUNTING (STUDI KASUS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ARJASA KABUPATEN JEMBER)


Differences Level of Nutritional Intake, Weight Birth and Long Body of Birth at Stunting and Non Stunting Children at Work Area
Of Health Center in Arjasa, Jember District
Dwi Endang Lestari
Study Program of Clinical Nutrition
Majoring of Health
ABSTRACT
Stunting is a nutritional problem that still happen in Indonesia. Stunting is a nutritional status based on the height-for-age (H/A) with Z-score threshold <-3 Standard Deviation (SD) is called very short, and Z-score ≥ -3 to Z-score <- 2 Standard Deviation (SD) is called short. The goal of this research is to knew the difference of nutrient intake level (energy, protein, vitamin D, calcium), weight birth and length of birth on stunting and non stunting children at Arjasa Health Center, Jember District. This research are use analytical method with case control study design. This research was conducted in December until January 2018 with 42 children subject. Based on bivariate analysis used Mann Whitney statistic test, on test of the difference of energy intake level on stunting and non stunting children in Arjasa Community Health Center, Jember regency, p = 0,107 shows that there wasn.t difference in stunting and non stunting children. There wasn’t difference of protein intake level of stunting and non stunting children with P = 0,902. There wasn’t difference in intake level of Vitamin D for stunting and non stunting children with P = 0,317. There wasn’t difference of calcium intake level of stunting toddler and non stunting characterized by result P = 0,682. There wasn’t difference of weight birth in stunting and non stunting child is marked with result P = 0,384. There is no difference between stunting and non stunting stunting infants are marked with result p = 0,158. The conclusion of bivariate test in this research is there is no difference of nutrient intake level (energy, protein, vitamin D, calcium), weight bird and length in stunting and non stunting, the absence of difference means that there are other factors of differentiate between stunting and non stunting children.
Keywords: Calcium, Energy, Long Body of Birth, Non stunting, Protein, Stunting, Vitamin D, Weight Birth



Perbedaan Tingkat Asupan Zat Gizi, Berat Badan Lahir dan Panjang Badan Lahir Pada Balita Stunting dan Non Stunting di Wilayah Kerja
Puskesmas Arjasa Kabupaten Jember
Dwi Endang Lestari
Program Studi Gizi Klinik
Jurusan Kesehatan
ABSTRAK
Stunting merupakan permasalahan gizi yang masih terjadi di Indonesia. Stunting adalah status gizi yang didasarkan pada index Tinggi Badan menurut Umur (TB/U) dengan ambang batas Z-score <-3 Standart Deviasi (SD) disebut sangat pendek, dan Z-score ≥ -3 sampai dengan Z-score <- 2 Standart Deviasi (SD) disebut pendek. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan tingkat asupan zat gizi (enegi, protein, vitamin D, kalsium), berat badan lahir dan panjang badan lahir pada balita stunting dan non stunting di Wilayah Kerja Puskesmas Arjasa Kabupaten Jember. Penelitian ini menggunakan metode analitik dengan desain studi case control. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Desember sampai Januari 2018 dengan jumlah subjek sebanyak 42 balita. Berdasarkan analisis bivariat dengan menggunakan uji statistik Mann Whitney, pada uji perbedaan tingkat asupan energi pada balita stunting dan non stunting di Wilayah Kerja Puskesmas Arjasa Kabupaten Jember diperoleh nilai p= 0,107 yang menunjukkan tidak ada perbedaan balita stunting dan non stunting. Tidak ada perbedaan tingkat asupan protein balita stunting dan non stunting ditandai dengan hasil P= 0,902. Tidak ada perbedaan tingkat asupan Vitamin D balita stunting dan non stunting ditandai dengan hasil P= 0,317. Tidak ada perbedaan tingkat asupan kalsium balita stunting dan non stunting ditandai dengan hasil P= 0,682. Tidak ada perbedaan berat badan lahir balita stunting dan non stunting ditandai dengan hasil P= 0,384. Tidak ada perbedaan panjang badan lahir balita stunting dan non stunting ditandai dengan hasil p= 0,158. Kesimpulan dari uji bivariat penelitian ini adalah tidak terdapat perbedaan tingkat asupan zat gizi (energi, protein, Vitamin D, kalsium), riwayat berat badan lahir dan panjang badan lahir pada balita stunting dan non stunting, tidak adanya perbedaan tersebut berarti menandakan ada faktor lainnya yang dapat membedakan antara balita stunting dan non stunting.
Kata Kunci : Berat Badan Lahir, Energi, Kalsium, Non stunting, Panjang Badan Lahir, Protein, Stunting, Vitamin D.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Dwi Endang Lestari
Pengarang Dwi Endang Lestari - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek GIZI KLINIK
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit PROGRAM STUDI GIZI KLINIK
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit JURUSAN KESEHATAN
Deskripsi Fisik 20 Cm
Info Detil Spesifik

  Tags :
GIZI KLINIK

Citation

Dwi Endang Lestari. (2018).PERBEDAANTINGKAT ASUPAN ZAT GIZI, BERAT BADAN LAHIR DAN PANJANG BADAN LAHIR PADA BALITASTUNTINGDAN NON STUNTING (STUDI KASUS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ARJASA KABUPATEN JEMBER)(Publish).JURUSAN KESEHATAN:PROGRAM STUDI GIZI KLINIK

Dwi Endang Lestari.PERBEDAANTINGKAT ASUPAN ZAT GIZI, BERAT BADAN LAHIR DAN PANJANG BADAN LAHIR PADA BALITASTUNTINGDAN NON STUNTING (STUDI KASUS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ARJASA KABUPATEN JEMBER)(Publish).JURUSAN KESEHATAN:PROGRAM STUDI GIZI KLINIK,2018.Text

Dwi Endang Lestari.PERBEDAANTINGKAT ASUPAN ZAT GIZI, BERAT BADAN LAHIR DAN PANJANG BADAN LAHIR PADA BALITASTUNTINGDAN NON STUNTING (STUDI KASUS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ARJASA KABUPATEN JEMBER)(Publish).JURUSAN KESEHATAN:PROGRAM STUDI GIZI KLINIK,2018.Text

Dwi Endang Lestari.PERBEDAANTINGKAT ASUPAN ZAT GIZI, BERAT BADAN LAHIR DAN PANJANG BADAN LAHIR PADA BALITASTUNTINGDAN NON STUNTING (STUDI KASUS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ARJASA KABUPATEN JEMBER)(Publish).JURUSAN KESEHATAN:PROGRAM STUDI GIZI KLINIK,2018.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id