ANALISIS USAHA MINUMAN SUSU SAPI PASTEURISASI VARIAN RASA “MILCOW” DI DESA BARATAN KECAMATAN PATRANG KABUPATEN JEMBER
Dianatus Soleha - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2018
MANAJEMEN AGRIBISNIS : PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS
Analisis Usaha Minuman Susu Sapi Pasteurisasi
Varian Rasa “Milcow” di Desa Baratan
Kecamatan Patrang
Kabupaten Jember
Ir. Amar Subagiyo, MM
Dianatus Soleha
Program Studi Manajemen Agribisnis
Jurusan Manajemen Agribisnis
ABSTRAK
Laporan Tugas Akhir ini berjudul Analisis Usaha Minuman Susu Sapi Pasteurisasi Varian Rasa “Milcow” di Desa Baratan Kecamatan Patrang Kabupaten Jember. Hal ini dikarenakan untuk menciptakan produk susu berkualitas bagi masyarakat serta untuk meningkatkan nilai jual dari susu sapi segar yang relatif rendah. Inovasi pengolahan susu pasteurisasi bervarian rasa serta kemasan produk yang menarik. Peluang bisnis minuman susu sangat menjanjikan karena pemasaran produk susu terjangkau cukup luas di berbagai usia. Tujuan dari Tugas Akhir ini adalah melakukan produksi susu pasteurisasi varian rasa, pemasaran, hingga menganalisis tingkat kelayakan usahanya. Proses produksi minuman susu pasteurisasi varian rasa “Milcow” diantaranya mempersiapan alat dan bahan, pasteurisasi susu segar, pemberian gula pasir dan perisa, pengemasan, disimpan dalam lemari pendingin, hingga dipasarkan. Pemasaran menggunakan metode langsung. Metode analisis yang digunakan adalah BEP,R/C Ratio dan ROI. Hasil perhitungan BEP (Produksi) sebanyak 23 botol dan BEP (Harga) sebesar Rp.6.100, dengan pelaksanaan produksi sebanyak 30 botol seharga Rp. 7.950 per botol, R/C Ratio sebesar 1,3 dan ROI sebesar 3,2%, dengan kriteria tersebut usaha ini menguntungkan dan layak untuk diusahakan.
Kata kunci: Minuman susu pasteurisasi,proses produksi, pemasaran, analisis
usaha
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
Dianatus Soleha |
Pengarang |
Dianatus Soleha - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
MANAJEMEN AGRIBISNIS
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS |
Tahun Terbit |
2018 |
Tempat Terbit |
MANAJEMEN AGRIBISNIS |
Deskripsi Fisik |
20 Cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
Dianatus Soleha. (2018).
ANALISIS USAHA MINUMAN SUSU SAPI PASTEURISASI VARIAN RASA “MILCOW” DI DESA BARATAN KECAMATAN PATRANG KABUPATEN JEMBER(Publish).MANAJEMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS
Dianatus Soleha.
ANALISIS USAHA MINUMAN SUSU SAPI PASTEURISASI VARIAN RASA “MILCOW” DI DESA BARATAN KECAMATAN PATRANG KABUPATEN JEMBER(Publish).MANAJEMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS,2018.Text
Dianatus Soleha.
ANALISIS USAHA MINUMAN SUSU SAPI PASTEURISASI VARIAN RASA “MILCOW” DI DESA BARATAN KECAMATAN PATRANG KABUPATEN JEMBER(Publish).MANAJEMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS,2018.Text
Dianatus Soleha.
ANALISIS USAHA MINUMAN SUSU SAPI PASTEURISASI VARIAN RASA “MILCOW” DI DESA BARATAN KECAMATAN PATRANG KABUPATEN JEMBER(Publish).MANAJEMEN AGRIBISNIS:PROGRAM STUDI MANAJEMEN AGRIBISNIS,2018.Text