ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KETIDAKLENGKAPAN PENGISIAN LEMBAR RINGKASAN KELUAR (RESUME) MEDIS RAWAT INAP DI RSD BALUNGPERIODE JANUARI – MARET TAHUN 2017
Analisis Faktor – Faktor Penyebab Ketidaklengkapan Pengisian Lembar Ringkasan Keluar (Resume) Medis Rawat Inap Di RSD Balung Periode Januari – Maret 2017
(Analysis of the Factors – Factors Incomplete Filling out the Summary Sheet (Resume) inpatient Medical In at Balung period January – March 2017)
Pembimbing (1 orang)
Kiki Malia Novia Sari
Study Program of Medical Record
Majoring of Health
Program Studi D-IV Rekam Medik
Jurusan kesehatan
ABSTRAK
Ketidaklengkapan pengisian lembar ringkasan keluar (resume) medis rawat inap di RSD Balung Kabupaten Jember pada bulan Maret terjadi kenaikan jumlah ketidaklengkapan pengisian lembar ringkasan keluar (resume) medis dari 213 (58,7%) di bulan januari, 181 (63,3%) di bulan Februari menjadi 239 (64,8%). Pengisian lembar ringkasan keluar (resume) medis rawat inap yang lengkap yaitu 100% yang sesuai dengan Standar Prosedur Operasional (SPO). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor-faktor penyebab ketidaklengkapan pengisian lembar ringkasan keluar (resume) medis rawat inap di RSD Balung Kabupaten Jember Periode Januari-Maret 2017. Jenis penelitian yang digunakan yaitu analisis kualitatif. Teknik pengumpulan data dengan cara wawancara, observasi, dokumentasi. Metode dalam penelitian ini menggunakan diagram fishbone dengan unsur 7M, yakni Manpower, Machine, Methode, Money, Media, Motivation. Teknik analisis data terdiri dari reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan ketidaklengkapan pengisian lembar ringkasan keluar (resume) medis rawat inap disebabkan tidak adanya SPO mengenai kelengkapan pengisian, kurangnya anggaran yang diberikan terhadap kelengkapan pengisian lembar ringkasan keluar (resume) medis kurang memenuhi, kurangnya kesadaran dokter DPJP dan petugas rekam medis terkait pelatihan tentang kelengkapan pengisian lembar ringkasan keluar (resume) medis, dan kurangnya kepedulian pimpinan terhadap kinerja bawahannya.
Kata Kunci : Ketidaklengkapan, Lembar ringkasan keluar (resume) medis, Fishbone 7M
Analisis Faktor – Faktor Penyebab Ketidaklengkapan Pengisian Lembar Ringkasan Keluar (Resume) Medis Rawat Inap Di RSD Balung Periode Januari – Maret 2017
(Analysis of the Factors – Factors Incomplete Filling out the Summary Sheet (Resume) inpatient Medical In at Balung period January – March 2017)
Pembimbing (1 orang)
Kiki Malia Novia Sari
Study Program of Medical Record
Majoring of Health
Program Studi D-IV Rekam Medik
Jurusan kesehatan
ABSTRACT
Incomplete filling out the summary sheet (resume) inpatient medical in Jember Regency at Balung in March happening increase the number of incomplete filling out the summary sheet medical (resume) of 213 (58.7%) in the month of January, 181 (63.3 %) in February into 239 (64.8%). Filling out the summary sheet (resume) inpatient medical complete of 100% that corresponds to a Standard Operational Procedure (SPO). The purpose of this research is to analyze the factors cause incomplete charging out the summary sheet (resume) inpatient medical in Jember Regency at Balung period January-March 2017. This type of research i.e. qualitative analysis used. The technique of data collection by way of interviews, observation, documentation. Methods in this study using a fishbone diagram with 7 m, i.e. the Manpower, Machine, Method, Money, Media, Motivation. Technique of data analysis consists of a reduction of the data, the presentation of the data and the withdrawal of the conclusion. The results showed incomplete filling out the summary sheet (resume) of medical hospitalization due to lack of comprehensiveness regarding the filling of the SPO, the lack of the budget given to the completeness of the charging sheet summary exit (resume) medical less fulfilling, lack of awareness of physicians and DPJP related medical record officer training on the completeness of the filling out the summary sheet (resume) medical, and lack of concern for the leadership against his performance.
Key words : Incompleteness, sheet summary (résumé) medical, Fishbone 7M
Detail Information
Bagian
Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Kiki Malia Novia Sari
Pengarang
Kiki Malia Novia Sari - Personal Name (Pengarang)
Edisi
Publish
No. Panggil
Subyek
REKAM MEDIK
Klasifikasi
Judul Seri
GMD
Text
Bahasa
English
Penerbit
Tahun Terbit
2018
Tempat Terbit
Deskripsi Fisik
20 Cm
Info Detil Spesifik
Citation
APA Style
Kiki Malia Novia Sari . (2018).
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KETIDAKLENGKAPAN PENGISIAN LEMBAR RINGKASAN KELUAR (RESUME) MEDIS RAWAT INAP DI RSD BALUNGPERIODE JANUARI – MARET TAHUN 2017 (Publish).:
Chicago Style
Kiki Malia Novia Sari .
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KETIDAKLENGKAPAN PENGISIAN LEMBAR RINGKASAN KELUAR (RESUME) MEDIS RAWAT INAP DI RSD BALUNGPERIODE JANUARI – MARET TAHUN 2017 (Publish).:,2018.Text
MLA Style
Kiki Malia Novia Sari .
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KETIDAKLENGKAPAN PENGISIAN LEMBAR RINGKASAN KELUAR (RESUME) MEDIS RAWAT INAP DI RSD BALUNGPERIODE JANUARI – MARET TAHUN 2017 (Publish).:,2018.Text
Turabian Style
Kiki Malia Novia Sari .
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KETIDAKLENGKAPAN PENGISIAN LEMBAR RINGKASAN KELUAR (RESUME) MEDIS RAWAT INAP DI RSD BALUNGPERIODE JANUARI – MARET TAHUN 2017 (Publish).:,2018.Text