SALURAN DISTRIBUSI HASIL PRODUKSI GULA PASIR PG. WRINGIN ANOM PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XI SITUBONDO-JAWA TIMUR


RINGKASAN



AHMAD WIRAWAN ZAOQY, Jurusan Manajemen Agribisnis, Politeknik Negeri Jember, Agustus 2017. Saluran Distribusi Hasil Produksi Gula di Pasir Pabrik Gula Wringin Anom PT. Perkebunan Nusantara XI Situbondo-Jawa Timur. Komisi Pembimbing, Ketua : Uyun Erma Malika, S, TP, MP

Kegiatan Praktek Kerja Lapang (PKL) ini dilaksanakan di Pabrik Gula Wringin Anom Situbondo yaitu perusahaan yang bergerak dalam bidang produksi gula pasir untuk memenuhi salah satu kebutuhan pangan masyarakat Indonesia. Yang berada di dalam naungan PT. Perkebunan Nusantara XI. Dalam penyebaran gula pasir di PG Wringin Anom ke berbagai daerah yaitu melalui saluran distribusi.

Saluran distribusi adalah seperangkat lembaga yang melakukan semua kegiatan (fungsi) pemindahan barang dari tangan produsen ke tangan konsumen akhir. Dapat disimpulkan bahwa pengertian saluran distribusi adalah seperangkat organisasi yang saling tergantung, organisasi atau orang-orang yang terlibat di dalamnya melakukan proses perpindahan barang atau jasa yang telah tersedia bagi penggunaan atau konsumsi oleh konsumen atau pengguna industrial.

Saluran distribusi yang diterapkan pada PG. Wringin Anom yaitu saluran distribusi pada tiga tingkatan dari produsen, pedagang besar, pemborong, pengecer sampai konsumen. Dalam penyebaran gula pasir PG. Wringin Anom menerapkan tiga jalur distribusi yaitu Saluran Distribusi DO (Delivery Order) Gula dengan pedagang besar sebagai penyalur pertama, Saluran Distribusi Natura (Tebu Rakyat) dengan petani tebu sebagai penyalur pertama dan Saluran Distribusi Gula Karyawan dengan karyawan-karyawan Pabrik Gula Wringin Anom sebagai penyalur pertama dalam penyebaran gula pasir.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Ahmad Wirawan Zaoqy
Pengarang Ahmad Wirawan Zaoqy - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek MANAJEMEN AGRIBISNIS
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit
Deskripsi Fisik 20cm
Info Detil Spesifik


Citation

Ahmad Wirawan Zaoqy. (2018).SALURAN DISTRIBUSI HASIL PRODUKSI GULA PASIR PG. WRINGIN ANOM PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XI SITUBONDO-JAWA TIMUR(Publish).:

Ahmad Wirawan Zaoqy.SALURAN DISTRIBUSI HASIL PRODUKSI GULA PASIR PG. WRINGIN ANOM PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XI SITUBONDO-JAWA TIMUR(Publish).:,2018.Text

Ahmad Wirawan Zaoqy.SALURAN DISTRIBUSI HASIL PRODUKSI GULA PASIR PG. WRINGIN ANOM PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XI SITUBONDO-JAWA TIMUR(Publish).:,2018.Text

Ahmad Wirawan Zaoqy.SALURAN DISTRIBUSI HASIL PRODUKSI GULA PASIR PG. WRINGIN ANOM PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XI SITUBONDO-JAWA TIMUR(Publish).:,2018.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id