PROPORSI DAGING DAN TULANG AYAM KAMPUNG SUPER PADA UMUR POTONG YANG BERBEDA
Mariyam Sri Latifah - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2017
JURUSAN PETERNAKAN : PROGRAM STUDI MANAJEMEN BISNIS UNGGAS
vii
Proporsi Daging Dan Tulang Ayam Kampung Super Pada Umur Potong Berbeda
Mariyam Sri Latifah
Program Studi Manajemen Bisnis Unggas
Jurusan Peternakan
ABSTRAK
Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh umur potong ayam kampung super terhadap proporsi daging dan tulang. Materi yang digunakan dalam penelitian ini adalah Ayam Kampung Super unsex sejumlah 240 ekor dengan bobot badan awal rerata 38 gram. Pakan yang digunakan adalah pakan komersial dengan kandungan protein 21% dan energi metabolis 3.000 kkal/kg. Penelitian ini menggunakan rancangan percobaan Rancangan Acak Lengkap (RAL), dengan delapan perlakuan dan tiga ulangan Perlakuan yang digunakan adalah umur potong 55 hari, 56 hari, 57 hari, 58 hari, 59 hari, 60 hari, 61 hari dan 62 hari. Hasil penelitian menunjukkan bahwa umur potong berbeda sangat nyata (P<0,01) terhadap konsumsi pakan, pertambahan bobot badan, dan profitabilitas sedangkan umur potong tidak berbeda nyata (P>0,05) terhadap konversi pakan dan proporsi daging dan tulang. Kesimpulan dari penelitian ini adalah umur potong tidak berpengaruh terhadap konversi pakan dan persentae karkas, dan proporsi daging dan tulang dipengaruhi oleh umur potong. Pemotongan yang terbaik pada ayam kampung super di potong pada umur 55 hari.
Kata kunci : Performa Ayam Kampung Super, Proporsi Daging Dan Tulang.
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
Mariyam Sri Latifah |
Pengarang |
Mariyam Sri Latifah - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
MANAJEMEN BISNIS UNGGAS
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDI MANAJEMEN BISNIS UNGGAS |
Tahun Terbit |
2017 |
Tempat Terbit |
JURUSAN PETERNAKAN |
Deskripsi Fisik |
20cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
Mariyam Sri Latifah. (2017).
PROPORSI DAGING DAN TULANG AYAM KAMPUNG SUPER PADA UMUR POTONG YANG BERBEDA(Publish).JURUSAN PETERNAKAN:PROGRAM STUDI MANAJEMEN BISNIS UNGGAS
Mariyam Sri Latifah.
PROPORSI DAGING DAN TULANG AYAM KAMPUNG SUPER PADA UMUR POTONG YANG BERBEDA(Publish).JURUSAN PETERNAKAN:PROGRAM STUDI MANAJEMEN BISNIS UNGGAS,2017.Text
Mariyam Sri Latifah.
PROPORSI DAGING DAN TULANG AYAM KAMPUNG SUPER PADA UMUR POTONG YANG BERBEDA(Publish).JURUSAN PETERNAKAN:PROGRAM STUDI MANAJEMEN BISNIS UNGGAS,2017.Text
Mariyam Sri Latifah.
PROPORSI DAGING DAN TULANG AYAM KAMPUNG SUPER PADA UMUR POTONG YANG BERBEDA(Publish).JURUSAN PETERNAKAN:PROGRAM STUDI MANAJEMEN BISNIS UNGGAS,2017.Text