RESPON PENAMBAHAN BIOFERTILIZER TERHADAP PERTUMBUHAN BEBERAPA VARIETAS BIBIT TEMBAKAU BESUKI VOOR-OOGST (Nicotianatobacum) SISTEM TRAY
ResponPenambahanBiofertilizerTerhadapPertumbuhanBeberapaVarietasBibitTembakauBesukiVoor-Oogst(Nicotianatobacum) SistemTray
Muhammad Badrus Sholeh
Study Progam Of seed Production Technique
Majoring Of Agricultural Production
Program Studi TeknikProduksiBenih
Jurusan Produksi Pertanian
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya interaksi penambahan biofertilizer petrobio terhadap pertumbuhan beberapa varietas bibit tembakau. Penelitian dilakukan di lahan Politeknik Negeri Jember pada bulan April- Juli 2017. Penelitian dilakukan dengan menggunakan rancangan acak kelompok faktorial. Faktor pertama dalam penelitian ini adalah penambahan pupuk petrobio pada media tanam, sedangkan faktor kedua adalah perlakuan terhadap varietas tembakau, (P0) 0 gram/tanaman, (P1) 5 gram/tanaman, (P2) 10 gram/ tanaman, (P3) 15 gram/tanamandan varietas tembakau (V1) Kasturi Jepun, (V2) Kasturi Mawar. Hasil penelitian dianalisis dengan menggunakan analisis varians (anova) jika dalam analisis menunjukan hasil berbeda nyata maka dilanjutkan dengan uji lanjut menggunakan beda nyata terkecil (BNT) dengan taraf 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penambahan biofertilizer petrobio tidak berbedanyata pada semua parameter, varietas tembakau Kasturi Mawar menunjukkan berbeda sangatnyata pada diameter batang bibit dengan rata-rata 0,43 cm dan panjang daun rata-rata 14,24 cm sedangkaninteraksi penambahan biofertilizer petrobio dan varietas tembakau besuki menunjukkan hasil tidak berbeda nyata pada semua parameter.
Kata kunci : ResponPenambahanBiofertilizer,Sistem Tray,TembakauBesukiVoorOogst
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
Muhammas Badrus Soleh |
Pengarang |
MUHAMMAD BADRUS SHOLEH - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
TPB-SKRIPSI-2017-20 |
Subyek |
PROGRAM STUDI TEKNIK PRODUKSI BENIH
|
Klasifikasi |
TPB-SKRIPSI-2017-20 |
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
|
Tahun Terbit |
2017 |
Tempat Terbit |
JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN |
Deskripsi Fisik |
20 Cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
MUHAMMAD BADRUS SHOLEH. (2017).
RESPON PENAMBAHAN BIOFERTILIZER TERHADAP PERTUMBUHAN BEBERAPA VARIETAS BIBIT TEMBAKAU BESUKI VOOR-OOGST (Nicotianatobacum) SISTEM TRAY(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:
MUHAMMAD BADRUS SHOLEH.
RESPON PENAMBAHAN BIOFERTILIZER TERHADAP PERTUMBUHAN BEBERAPA VARIETAS BIBIT TEMBAKAU BESUKI VOOR-OOGST (Nicotianatobacum) SISTEM TRAY(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:,2017.Text
MUHAMMAD BADRUS SHOLEH.
RESPON PENAMBAHAN BIOFERTILIZER TERHADAP PERTUMBUHAN BEBERAPA VARIETAS BIBIT TEMBAKAU BESUKI VOOR-OOGST (Nicotianatobacum) SISTEM TRAY(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:,2017.Text
MUHAMMAD BADRUS SHOLEH.
RESPON PENAMBAHAN BIOFERTILIZER TERHADAP PERTUMBUHAN BEBERAPA VARIETAS BIBIT TEMBAKAU BESUKI VOOR-OOGST (Nicotianatobacum) SISTEM TRAY(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:,2017.Text