ANALISIS KUALITATIF DOKUMEN REKAM MEDIS RAWAT INAP DIARE AKUT BALITA DI RUMAHSAKITISLAMMASYITHOH BANGIL KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2016
Nur Hidayah - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2017
JURUSAN KESEHATAN : PROGRAM STUDI REKAM MEDIK
Analisis Kualitatif Dokumen Rekam Medis Rawat Inap Diare Akut Balita Di Rumah Sakit Islam Masyithoh Bangil Kabupaten Pasuruan Tahun 2016 (Qualitative Analysis Record of Medical Inpatient Children’s Acute Diarrhea In Islamic Hospital Masyithoh Bangil Pasuruan Year 2016)
Nur Hidayah Study Program of Medical Record Majoring of Health Program Studi Rekam Medik Jurusan Kesehatan
ABSTRAK
Laporan 10 besar penyakit di instalasi rawat inap RSI Masyithoh Bangil Kabupaten Pasuruan tahun 2015 yang menempati urutan pertama adalah diare akut dan menempati urutan nomor dua pada tahun 2014. Permasalahan yang terjadi yakni rendahnya kelengkapan dan kekonsistenan dokumen rekam medis diare akut balita di RSI Masyithoh Bangil Kabupaten Pasuruan tahun 2016. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis kualitatif dokumen rekam medis rawat inap diare akut balita di RSI Masyithoh Bangil Kabupaten Pasuruan tahun 2016. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Populasi pada penelitian ini adalah 272 DRM diare akut balita, dengan jumlah sampel sebanyak 82 DRM. Hasil dari penelitian ini yaitu masih banyak ketidaksesuaian dan ketidaklengkapan pengisian DRM diare akut balita di RSI Masyithoh Bangil Kabupaten Pasuruan terutama dari segi kualitatif medis baik anamnesa, pemeriksaan fisik, tindakan atau terapi, dan status pulang. Pemanfaatan informasi ekstra sudah tercatat dengan benar. Disarankan tenaga kesehatan agar melengkapi DRM secara segera setelah selesai melakukan tindakan atau pemeriksaan. Serta perlu dilakukannya evaluasi dalam meningkatkan mutu rekam medis rawat inap khususnya penyakit diare akut balita dalam kelengkapan dan kekonsistenan data kualitatif pada dokumen rekam medis.
Kata Kunci: Analisis Kualitatif Administratif, Analisis Kualitatif Medis, Diare Akut Balita
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
POLITEKNIK NEGERI JEMBER |
Pengarang |
Nur Hidayah - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
REKAM MEDIK
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDI REKAM MEDIK |
Tahun Terbit |
2017 |
Tempat Terbit |
JURUSAN KESEHATAN |
Deskripsi Fisik |
20 Cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
Nur Hidayah. (2017).
ANALISIS KUALITATIF DOKUMEN REKAM MEDIS RAWAT INAP DIARE AKUT BALITA DI RUMAHSAKITISLAMMASYITHOH BANGIL KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2016(Publish).JURUSAN KESEHATAN:PROGRAM STUDI REKAM MEDIK
Nur Hidayah.
ANALISIS KUALITATIF DOKUMEN REKAM MEDIS RAWAT INAP DIARE AKUT BALITA DI RUMAHSAKITISLAMMASYITHOH BANGIL KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2016(Publish).JURUSAN KESEHATAN:PROGRAM STUDI REKAM MEDIK,2017.Text
Nur Hidayah.
ANALISIS KUALITATIF DOKUMEN REKAM MEDIS RAWAT INAP DIARE AKUT BALITA DI RUMAHSAKITISLAMMASYITHOH BANGIL KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2016(Publish).JURUSAN KESEHATAN:PROGRAM STUDI REKAM MEDIK,2017.Text
Nur Hidayah.
ANALISIS KUALITATIF DOKUMEN REKAM MEDIS RAWAT INAP DIARE AKUT BALITA DI RUMAHSAKITISLAMMASYITHOH BANGIL KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2016(Publish).JURUSAN KESEHATAN:PROGRAM STUDI REKAM MEDIK,2017.Text