USAHA PENETASAN AYAM RAJA DENGAN METODE INSEMINASI BUATAN (IB)


RINGKASAN
Usaha Penetasan Ayam Raja dengan Metode Inseminasi Buatan (IB),
Mohammad Romi Fadillah, Nim C31150356, Tahun 2018, 31 hlm., Produksi
Ternak, Politeknik Negeri Jember, Budi Prasetyo, S.Pt, M.P. (Pembimbing
Utama)
Ayam Raja (ras jawa) merupakan hasil perkawinan antara ayam kampung
pejantan bangsa bangkok dan ayam ras betina. Kebutuhan bibit ayam kampung
dari tahun ke tahun terus menunjukkan peningkatan. Peningkatan selain
pertumbuhan ayam buras lebih lama juga diakibatkan karena produksi yang
lambat. Akibatnya peternak semakin sedikit untuk beternak ayam kampung
karena waktu produksi yang begitu lama. Berbagai upaya telah dilakukan guna
meningkatkan produksi ayam kampung, di antaranya dengan menggunakan
teknologi Inseminasi Buatan (IB).
Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui fertilitas dan daya tetas dari
telur yang telah di lakukan proses inseminasi buatan. Tugas Akhir ini
dilaksanakan pada tanggal 28 Agustus 2017 di UPT Produksi Pertanian &
Peternakan Politeknik Negeri Jember.
Hasil pelaksanaan Tugas Akhir menunjukkan bahwa penetasan telur
menggunakan teknik inseminasi buatan dengan perbandingan pengencer 1:6
menghasilkan tingkat fertilitas diatas 70% yaitu 72,6% dan daya tetas sebesar
74,11%. Berdasarkan analisis BEP dan R/C ratio, analisis usaha penetasan telur
ayam raja layak untuk dijadikan usaha.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Mohammad Romi Fadillah
Pengarang Mohammad Romi Fadillah - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek PRODUKSI TERNAK
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit
Deskripsi Fisik 20 Cm
Info Detil Spesifik

  Tags :
PRODUKSI TERNAK

Citation

Mohammad Romi Fadillah. (2018).USAHA PENETASAN AYAM RAJA DENGAN METODE INSEMINASI BUATAN (IB)(Publish).:

Mohammad Romi Fadillah.USAHA PENETASAN AYAM RAJA DENGAN METODE INSEMINASI BUATAN (IB)(Publish).:,2018.Text

Mohammad Romi Fadillah.USAHA PENETASAN AYAM RAJA DENGAN METODE INSEMINASI BUATAN (IB)(Publish).:,2018.Text

Mohammad Romi Fadillah.USAHA PENETASAN AYAM RAJA DENGAN METODE INSEMINASI BUATAN (IB)(Publish).:,2018.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id