PENGARUH PEMUPUKAN TERHADAP PRODUKSI BENIH MENTIMUN KE019 di PT. EAST WEST SEED INDONESIA DEVISI PRODUKSI KABUPATEN JOMBANG
Awallutfi Inna Nisf - Personal Name (Pengarang)
Text
English
2017
JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN : PROGRAM STUDI PRODUKSI TANAMAN HORTIKULTURA
RINGKASAN
Pengaruh Pemupukan Terhadap Produksi Benih Mentimun Ke019 Di PT.
East West Seed Indonesia Devisi Produksi Kabupaten Jombang, Awallutfi
Inna Nisfia, A31141665, 2017, dibawah Bimbingan Dosen Pembimbing Utama
Ir. M. Zayin Sukri, MP dan Koordinator Lapang Bapak Rudi Sugiharto, SP.
PT. East West Seed Indonesia adalah perusahaan benih sayuran terpadu
pertama di Indonesia yang menghasilkan benih unggul sayuran melalui kegiatan
pemuliaan tanaman. PT. East West Seed Indonesia mempunyai tujuan utama
dalam pengembangan industri benih lokal yang canggih untuk menghasilkan
benih sayur berkualitas tinggi. Produksi hortikultura di Indonesia dipengaruhi oleh
berbagai faktor, salah satunya yang sangat berpengaruh adalah tingkat mutu benih
hortikultura. Selama ini tidak banyak petani yang dapat memproduksi benih untuk
digunakan dalam usaha taninya. Untuk itu, perusahaan benih hortikultura sangat
berperan besar dalam rangka penyediaan produk hortikultura di Indonesia.
Tujuan secara umum dari Praktek Kerja Lapang adalah untuk menambah
wawasan dan pengetahuan terhadap aspek-aspek di luar lingkungan akademik,
melatih untuk berfikir kritis antara teori yang di dapat dari materi kuliah dengan
keadaan dilapang saat praktek, melatih soft skill dan menumbuhkan rasa percaya
diri mahasiswa. Tujuan khusus dari Praktek Kerja Lapang adalah untuk
mengetahui teknis produksi benih mentimun KE019 dari persiapan hingga pasca
panen di Mitra tani PT. East West Seed Indonesia dan menganalisa tentang
pengaruh pemupukan terhadap produksi benih mentimun KE019.
Berdasarkan hasil kegiatan Praktek Kerja Lapang (PKL) di Mitra tani PT.
East West Seed Indonesia, mahasiswa mendapatkan pengetahuan dan ketrampilan
tentang teknik budidaya produksi benih mentimun di tingkat petani. Analisa
pemupukan budidaya produksi benih mentimun yang di lakukan di Kabupaten
Jombang berpengaruh pada jumlah buah yang di produksi dan juga jumlah benih
yang di hasilkan.
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Pernyataan Tanggungjawab |
POLITEKNIK NEGERI JEMBER |
Pengarang |
Awallutfi Inna Nisf - Personal Name (Pengarang) |
Edisi |
Publish |
No. Panggil |
|
Subyek |
PRODUKSI TANAMAN HORTIKULTURA
|
Klasifikasi |
|
Judul Seri |
|
GMD |
Text |
Bahasa |
English |
Penerbit |
PROGRAM STUDI PRODUKSI TANAMAN HORTIKULTURA |
Tahun Terbit |
2017 |
Tempat Terbit |
JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN |
Deskripsi Fisik |
20cm |
Info Detil Spesifik |
|
Citation
Awallutfi Inna Nisf. (2017).
PENGARUH PEMUPUKAN TERHADAP PRODUKSI BENIH MENTIMUN KE019 di PT. EAST WEST SEED INDONESIA DEVISI PRODUKSI KABUPATEN JOMBANG(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI PRODUKSI TANAMAN HORTIKULTURA
Awallutfi Inna Nisf.
PENGARUH PEMUPUKAN TERHADAP PRODUKSI BENIH MENTIMUN KE019 di PT. EAST WEST SEED INDONESIA DEVISI PRODUKSI KABUPATEN JOMBANG(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI PRODUKSI TANAMAN HORTIKULTURA,2017.Text
Awallutfi Inna Nisf.
PENGARUH PEMUPUKAN TERHADAP PRODUKSI BENIH MENTIMUN KE019 di PT. EAST WEST SEED INDONESIA DEVISI PRODUKSI KABUPATEN JOMBANG(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI PRODUKSI TANAMAN HORTIKULTURA,2017.Text
Awallutfi Inna Nisf.
PENGARUH PEMUPUKAN TERHADAP PRODUKSI BENIH MENTIMUN KE019 di PT. EAST WEST SEED INDONESIA DEVISI PRODUKSI KABUPATEN JOMBANG(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI PRODUKSI TANAMAN HORTIKULTURA,2017.Text