TEKNIK PEMELIHARAAN PRODUKSI BENIH JAGUNG GALUR 1912 DI PT. BENIH CITRA ASIA JEMBER


RINGKASAN

Teknik Pemeliharaan Produksi Benih Jagung Galur 1912 Di PT. Benih Citra Asia Jember. Nur Badriatus Sholeha. A42130310. Juni 2017. Program Studi Teknologi Produksi Tanaman Pangan. Produksi Pertanian. Politeknik Negeri Jember. Dosen Pembimbing Iqbal Erdiansyah, SP, MP

Praktek Kerja Lapang merupakan bagian dari pendidikan yang melalui pengalaman di luar proses belajar mengajar dengan tatap muka dengan maksud agar mahasiswa memperoleh keterampilan, intelektual, manajerial, dan sosial pada dunia usaha dan industri serta instansi terkait yang dilengkapi dengan laporan tertulis. PT. Benih Citra Asia adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang pertanian khususnya industri benih tanaman pangan dan tanaman hortikultura yang merupakan hasil pemuliaan tanaman (Plant Breeding). Salah satu tanaman pangan yang dikembangkan di PT. Benih Citra Asia adalah tanaman jagung. Tujuan dari Parktek Kerja Lapang ini adalah untuk meningkatkan wawasan dan pengetahuan serta pemahaman mahasiswa mengenai pengaruh pemupukan dan pembumbunan dan melatih mahasiswa agar lebih kritis terhadap perbedaan atau kesenjangan yang dijumpai di lapang dengan yang diperoleh dibangku kuliah. Metode yang digunakan dalam kegiatan Parktek Kerja Lapang ini adalah dengan praktek langsung di lapang, wawancara, dokumentasi dan studi pustaka. Hasil yang didapatkan dari kegiatan Praktek Kerja Lapang yang telah dilaksanakan di PT. Benih Citra Asia yaitu mahasiswa mendapatkan pengetahuan bahwa pemupukan secara tugal menunjukkan pertumbuhan yang lebih tinggi dibandingkan dengan pemupukan secara sebar diketahui dari parameter tinggi tanaman dan jumlah daun serta mendapat pembelajaran tentang teknik budidaya jagung hibrida dan perbanyakan stock seed yang dikhususkan untuk produksi benih. Selain itu juga mahasiswa lebih mengenali dunia kerja secara nyata dan bertambah ilmu pengetahuan sehingga dapat menjadi bekal yang sangat baik bagi mahasiswa kedepannya.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab POLITEKNIK NEGERI JEMBER
Pengarang NurBadriatusSholeha - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil
Subyek TEKNOLOGI PRODUKSI TANAMAN PANGAN
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa English
Penerbit PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PRODUKSI TANAMAN PANGAN
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN
Deskripsi Fisik 20 Cm
Info Detil Spesifik


Citation

NurBadriatusSholeha. (2017).TEKNIK PEMELIHARAAN PRODUKSI BENIH JAGUNG GALUR 1912 DI PT. BENIH CITRA ASIA JEMBER(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PRODUKSI TANAMAN PANGAN

NurBadriatusSholeha.TEKNIK PEMELIHARAAN PRODUKSI BENIH JAGUNG GALUR 1912 DI PT. BENIH CITRA ASIA JEMBER(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PRODUKSI TANAMAN PANGAN,2017.Text

NurBadriatusSholeha.TEKNIK PEMELIHARAAN PRODUKSI BENIH JAGUNG GALUR 1912 DI PT. BENIH CITRA ASIA JEMBER(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PRODUKSI TANAMAN PANGAN,2017.Text

NurBadriatusSholeha.TEKNIK PEMELIHARAAN PRODUKSI BENIH JAGUNG GALUR 1912 DI PT. BENIH CITRA ASIA JEMBER(Publish).JURUSAN PRODUKSI PERTANIAN:PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PRODUKSI TANAMAN PANGAN,2017.Text

 



Media Sosial / Kanal

Facebook E-Library POLIJE Official
Youtube E-Library POLIJE Official
Instagram E-Library POLIJE Official

Address

UPT.Perpustakaan Politeknik Negeri Jember
JL. Mastrip PO BOX 164
E: perpustakaan@polije.ac.id